entah ada bisikan darimana sampai sampai gue harus bikin artikel ini. bagi kalian para muda mudi masa kini, pasti sering kan dengar kata-kata "siapa?" diakhiri dengan akhiran "yang nanyaaa...". masih belum mudeng?? misal gini, kalo kamu lagi liat anak kuing dan kamu bilang "iihhh kucingnya lucu yaa..." temenmu pasti akan balas "siapa?" dan kamu dengan polosnya akan menjawab dengan jujur "kucingnya". hati hati, temanmu pasti akan langsung respon "yang nanyaa...!!". kalo ada temen atau orang yang kita jadiin lawan bicara ngomong kayak gitu rasanya dongkol banget (*eehhh.. dongkol itu ikan kan yah?? | answer: bukan!! geblek, itu tongkol -_-) !! how kamp*et and su**ing with the words! kekampretan itu gak berhenti sampai disitu. sekarang udah banyak macam kata-kata kek begitu semisal si lawan bicara bertanya "kenapa?" dan jika kita menceritakan yang sebenarnya, pasti diakhiri dengan akhiran jawaban dari lawan bicara kita "kenapa ngomong sendiri??". ya, kampret memang! ada lagi seperti misalnya "masa?" diakhiri dengan kalimat "bodo". atau "dimana?" diakhiri dengan kata "dimana otak lo?"
meme "siapa? yang nanya"
and, setelah melalui pertapaan yang panjang dan perjalanan yang jauh (*halllaaaaaahh) gue baru tau kalo pertama kali yang menyebarkan virus kata kata "siapa? yang nanya" adalaaaahhh.... dari acara ini! -_- yuuppsss the comment.
buat kalian yang pernah jadi korban, perbanyak istighfar, dannn.... cobalah belajar dari pengalaman. experience is the best teacher ;) *wink*